Day: December 4, 2022

Silang Media Pertunjukan Teater dan Film ‘Setelah Lewat Djam Malam’ Sukses Digelar

Silang media pertunjukan teater dan film berjudul 'Setelah Lewat Djam Malam' sukses digelar selama dua hari di gedung Graha Bhakti Budaya (GBB), Taman Ismail Marzuki, Jakarta. Pertunjukan silang media ini mempertemukan dan mendialogkan medium film dengan seni teater dalam satu panggung. Dalam pertunjukan ini, Reza Rahadian memerankan karakter Iskandar selaku tokoh utama. Pertunjukan ini juga